Pushidrosal Selenggarakan Pelatihan Pengoperasian Magnetometer

- Pewarta

Thursday, 26 January 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Maritim Indonesia — Pusat Hidro-Oseanografi TNI Angkatan Laut (Pushidrosal) menggelar pelatihan pengoperasian dan pengolahan data magnetometer Tahun 2023.

Kegiatan tersebut dibuka oleh Komandan Satuan Pembinaan dan Latihan (Dansatbinlat) Kolonel Laut (P) Marwidji Harahap bertempat di ruang serba guna Orion, Jakarta Utara, Kamis (26/1).

Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan meningkatkan kemampuan personel Pushidrosal tentang pengoperasian, pengambilan dan pengolahan data survei hidro-oseanografi dalam hal ini magnetometer untuk mendukung tugas Pushidrosal.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diharapkan selesai mengikuti pelatihan ini para peserta memahami tentang konsep dasar survei dan pemetaan hidro-oseanografi dengan menggunakan alat magnetometer, selain itu terciptanya kemampuan dan kesiapan personel Pushidrosal yang terampil dan profesional dalam instalasi, pengambilan data dan pengolahan data magnetometer.

Latihan tersebut melibatkan 20 peserta dengan pelaksanaan selama 10 hari yang dimulai tanggal 26 Januari hingga 8 Februari 2023 dengan instruktur dari kalangan Pushidrosal dan dari luar.

Adapun materi yang diajarkan di dalam ruangan meliputi teori dasar kemagnetan, pengetahuan dasar peralatan magnetometer, simulasi dan pengenalan software, instalasi peralatan dan pengolahan data magnetometer serta praktik di lapangan bertempat di perairan Teluk Jakarta meliputi instalasi magnetometer, pendeteksian. Pengolahan data dan analisa data. (idj)

Berita Terkait

Awali 2026, Pelindo Solusi Maritim Sukses Lakukan Undocking KRI Tanjung Kambani di Galangan Jakarta I
Tingkatkan Literasi, Pelindo Gelar Edukasi Pengelolaan Keuangan dan Pengenalan Dana Pensiun di Makassar
Kolaborasi Pemprov DKI Jakarta, Pelindo dan Kemenhub Kembangkan Kawasan Pesisir dan Pelabuhan Laut
IWTL Konsisten Lakukan Reboisasi CSR di Gunung Merbabu, Menanam Menyulam Warisan untuk Bumi
Laba Melampaui Target, SPJM Canangkan Ekspansi Bisnis di Tahun 2026
Pelabuhan Bitung, Gerbang Konektivitas Logistik dan Mobilitas Kawasan Timur
Aktivitas Logistik Kalbar Kian Dinamis, Arus Petikemas IPC TPK Pontianak Tumbuh 7,47% Sepanjang 2025
Tingkatkan Kualitas SDM, Pelindo Regional 4 Gelar Pelatihan Business Presentation Skill
Tag :

Berita Terkait

Tuesday, 27 January 2026 - 12:59 WIB

Awali 2026, Pelindo Solusi Maritim Sukses Lakukan Undocking KRI Tanjung Kambani di Galangan Jakarta I

Tuesday, 27 January 2026 - 12:50 WIB

Tingkatkan Literasi, Pelindo Gelar Edukasi Pengelolaan Keuangan dan Pengenalan Dana Pensiun di Makassar

Tuesday, 27 January 2026 - 12:29 WIB

Kolaborasi Pemprov DKI Jakarta, Pelindo dan Kemenhub Kembangkan Kawasan Pesisir dan Pelabuhan Laut

Monday, 26 January 2026 - 12:58 WIB

IWTL Konsisten Lakukan Reboisasi CSR di Gunung Merbabu, Menanam Menyulam Warisan untuk Bumi

Monday, 26 January 2026 - 11:34 WIB

Laba Melampaui Target, SPJM Canangkan Ekspansi Bisnis di Tahun 2026

Berita Terbaru