MALB Pilih Saiful Wardi  sebagai Ketua STKBM

- Pewarta

Sunday, 8 January 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, Maritimindonesia.co – Pasca pengunduran diri Nurtakim selalu Ketua Umum Serikat Tenaga Kerja Bongkar Muat pada September 2022 lalu, roda organisasi tersebut dipimpin ketua sebagai Pengganti Antar Waktu (PAW).

Sesuai Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga STKBM, ketua PAW bertugas mempersiapkan Musyawarah Anggota untuk memilih Ketua Umum yang baru.

Berdasarkan hal tersebut, Jumat, 6 Januari, kemarin kegiatan Musyawarah Anggota Luar Biasa (MALB) STKBM digelar di Hotel Ibis Sunter, Jakarta Utara.

Ketua Panitia MALB, Cece mengatakan kegiatan tersebut diikuti pengurus harian STKBM maupun PUK yang tergabung dalam STKBM.

“Alhamdulillah kegiatan MALB berjalan lancar sesuai dengan yang direncanakan,” katanya.

Selain menerima laporan pertanggungjawaban pengurus lama yang disampaikan Nurtakim, kegiatan MALB juga berhasil menetapkan Saiful Wardi sebagai Ketua Umum.


Selain diikuti 32 orang peserta, kegiatan MALB STKBM juga dihadiri pejabat Otoritas Pelabuhan Tanjung Priok, DPW APBMI DKI Jakarta serta pengurus Koperasi KSTKBM.

Berikut ini susunan pengurus STKBM Periode 2023-2026

Ketua Umum: Saiful Wardi
Sekretaris: Mm Adiyani
Kabid Hukum dan Advokasi: Tanjani
Kabid Keorganisasian: Hasan Sulaeman
Kabid Kerohanian: Dasun
Bendahara: Komaruddin
Keamanan: Suhali

Berita Terkait

Dukung Budaya K3, PTP Nonpetikemas Berikan Pelatihan dan Bagikan APD bagi Pekerja Pelabuhan
IPCC Sukses Jalankan Program MBG, Prevalensi Stunting di Kalibaru Jadi Nol
Dukung Akses Kesehatan, PT Terminal Teluk Lamong Serahkan Bantuan Alat Medis ke Puskesmas Pembantu Tambak Langon
Sinergi Kemenhub, BKI dan Pelindo: Perkuat Keamanan Kapal dan Pelayanan Pelayaran
Dukung Pembangunan dan Kesejahteraan Masyarakat, SPJM Raih Penghargaan Wajib Pajak Tiga Tahun Berturut-turut
Pelindo Siap Akomodir Aspirasi Sopir Truk Kontainer di Pelabuhan Tanjung Priok
Demo Sopir Truk di Tanjung Priok Tak Ganggu Kelancaran Aktivitas Pelabuhan
Pelindo Regional 2 Perkuat Perlindungan TKBM dengan Komitmen K3

Berita Terkait

Wednesday, 12 February 2025 - 10:16 WIB

Dukung Budaya K3, PTP Nonpetikemas Berikan Pelatihan dan Bagikan APD bagi Pekerja Pelabuhan

Wednesday, 12 February 2025 - 09:59 WIB

IPCC Sukses Jalankan Program MBG, Prevalensi Stunting di Kalibaru Jadi Nol

Wednesday, 12 February 2025 - 07:46 WIB

Dukung Akses Kesehatan, PT Terminal Teluk Lamong Serahkan Bantuan Alat Medis ke Puskesmas Pembantu Tambak Langon

Wednesday, 12 February 2025 - 06:35 WIB

Sinergi Kemenhub, BKI dan Pelindo: Perkuat Keamanan Kapal dan Pelayanan Pelayaran

Wednesday, 12 February 2025 - 06:12 WIB

Dukung Pembangunan dan Kesejahteraan Masyarakat, SPJM Raih Penghargaan Wajib Pajak Tiga Tahun Berturut-turut

Berita Terbaru