Topik IWTL Peduli Pendidikan

Ketua IWTL Jateng-DIY sekaligus Direktur PT Mitra Persada Logistik, Bayu Wijayanti, saat memberikan motivasi kepada mahasiswa baru Fakultas Sains dan Matematika Universitas Diponegoro dalam kegiatan Pendidikan Karakter FSM UNDIP 2025 di Semarang, Kamis (22/8/2025). Kehadiran Bayu menjadi wujud dukungan IWTL dalam membangun generasi muda yang tangguh, berintegritas, dan siap bersaing di era global.

Blog

IWTL Jateng-DIY Dorong Pembentukan Karakter Mahasiswa Baru FSM UNDIP untuk Siap Hadapi Dunia Global

Blog | Sunday, 2 November 2025 - 08:43 WIB

Sunday, 2 November 2025 - 08:43 WIB

Maritim Indonesia – Dalam upaya mendorong lahirnya generasi muda yang berintegritas, tangguh, dan siap menghadapi tantangan global, Indonesia Women in Transportation and Logistics (IWTL)…