Para IBU di Terminal Penumpang Nusantara, Mendapat Bingkisan Momentum Hari Ibu Dari Pelindo Regional 2 Tanjung Priok

- Pewarta

Sunday, 24 December 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Maritim Indonesia — Perayaan Hari Ibu bertujuan untuk menghargai jasa para perempuan atau para ibu secara keseluruhan di Indonesia. Selain itu, peringatan ini juga bermaksud untuk mengingat kembali hari kebangkitan dan persatuan perjuangan kaum perempuan semasa kemerdekaan dalam upaya perbaikan kualitas bangsa ini.

Dalam memperingati Hari Ibu Sedunia yang jatuh pada tanggal 22 Desember 2023, Tim Humas Pelindo Regional 2 Tanjung Priok mengunjungi Terminal Penumpang Nusantara.

Dipilihnya tempat ini adalah untuk memberikan apresiasi berupa bingkisan kepada para ibu yang merupakan penumpang kapal penyeberangan antar pulau. Sembari menunggu naik ke kapal, tim Humas menyambangi para ibu dengan memberikan bingkisan menyambut Hari Ibu.

Selain itu juga kegiatan tersebut sekaligus dimanfaatkan untuk memantau jalannya proses pelayanan penumpang dalam menyambut libur panjang Natal dan Tahun Baru 2023 –  2024.

Hari Ibu juga menjadi momentum untuk mengingatkan seluruh bangsa Indonesia bahwa perempuan adalah motor penggerak keberhasilan pembangunan saat ini dan mendatang.

Sampai dengan saat ini setiap tahunnya peringatan Hari Ibu yang jatuh pada 22 Desember selalu diperingati dengan khidmat dan penuh makna oleh seluruh masyarakat Indonesia. Selamat Hari Ibu untuk seluruh Perempuan Hebat di Indonesia perayaan hari ibu bisa mengingatkan kembali peran dan arti seorang ibu terhadap keluarga dan bangsa. (ire djafar)

Berita Terkait

IPCC Sukses Jalankan Program MBG, Prevalensi Stunting di Kalibaru Jadi Nol
Dukung Akses Kesehatan, PT Terminal Teluk Lamong Serahkan Bantuan Alat Medis ke Puskesmas Pembantu Tambak Langon
Sinergi Kemenhub, BKI dan Pelindo: Perkuat Keamanan Kapal dan Pelayanan Pelayaran
Dukung Pembangunan dan Kesejahteraan Masyarakat, SPJM Raih Penghargaan Wajib Pajak Tiga Tahun Berturut-turut
Pelindo Siap Akomodir Aspirasi Sopir Truk Kontainer di Pelabuhan Tanjung Priok
Demo Sopir Truk di Tanjung Priok Tak Ganggu Kelancaran Aktivitas Pelabuhan
Pelindo Regional 2 Perkuat Perlindungan TKBM dengan Komitmen K3
Pushidrosal Beri Penghargaan Pengirim Hydrographic Note Terbanyak Untuk Pangkalan dan KRI

Berita Terkait

Wednesday, 12 February 2025 - 09:59 WIB

IPCC Sukses Jalankan Program MBG, Prevalensi Stunting di Kalibaru Jadi Nol

Wednesday, 12 February 2025 - 07:46 WIB

Dukung Akses Kesehatan, PT Terminal Teluk Lamong Serahkan Bantuan Alat Medis ke Puskesmas Pembantu Tambak Langon

Wednesday, 12 February 2025 - 06:35 WIB

Sinergi Kemenhub, BKI dan Pelindo: Perkuat Keamanan Kapal dan Pelayanan Pelayaran

Wednesday, 12 February 2025 - 06:12 WIB

Dukung Pembangunan dan Kesejahteraan Masyarakat, SPJM Raih Penghargaan Wajib Pajak Tiga Tahun Berturut-turut

Tuesday, 11 February 2025 - 09:31 WIB

Pelindo Siap Akomodir Aspirasi Sopir Truk Kontainer di Pelabuhan Tanjung Priok

Berita Terbaru